08.40
0
Nama: Rizki Achmad Rezha
NRP: 5110100176

Testimonial:
                  Selama mengikuti kuliah sosio etika, saya mendapatkan banyak pelajaran terutama mengenai perkembangan dunia teknologi informasi secara luas dan mengenai kewirausahaan pada ilmu teknologi informasi teknologi. dari materi materi ini saya banyak mendapatkan pelajaran yang sangat berharga mengenai cara mengorganisir dan merencanakan wira usaha yang baik, melihat peluang - peluang bisnis yang ada, serta mengenai pengembangan diri didunia kerja. semua itu adalah bekal yang sangat berharga bagi saya.

3 materi paling berkesan adalah.


"Implementasi & Skill IT di Industri Game"
Pemateri merupakan seorang wirausahawan di bidang Games. dan beliau sangat menarik ketika memberikan materi yang ada. selain itu juga, beliau memeberikan pengalaman - pengalaman pribadi ketika membentuk perusahaan miliknya, yang menurut saya sangat menarik.

"IT Career and Profession"
di kuliah tamu ini pemateri memeberikan paparan jelas mengenai pekerjaan yang berhubungan di dunia IT. dan pemateri berpendapat bahwa kita harus terus berkembang dalam hal kemampuan IT. karena, dunia akan terus berkembang dan berubah.
"Technopreneurship Ways in IT"
pemateri memberikan tips dan trik cara berwirausaha dengan ilmu IT secara baik. beliau juga memeberikan tentang bagaimana mengorganisir SDM pada perusahaan kita, pengelolaan biaya, serta mengenai prediksi dunia wirausaha IT kedepannya.

Kritik dan Saran:
sebenarnya tidak ada kritik mengenai semua kuliah tamu yang pernah ada, hanya untuk saran mungkin bisa lebih dibuat menarik format atau susunan acaranya. sehingga tidak ada peserta yang hanya mengarang bebas kemudian tidur atau mungkin langsung keluar dari acara.

Usulan Materi:
semua materi tahun ini mengenai pengembangan diri dalam menghadapi dunia kerja di bidang IT. mungkin tahun depan bisa diberi tema baru yang berbeda sehingga ilmu yang didapatkan juga akan berbeda. mungkin bisa pengembangan karakter atau sejenisnya.

0 komentar:

Posting Komentar